Operating System Linux openSUSE merupakan salah satu distribusi linux dengan jumlah pengguna cukup banyak baik di Indonesia maupun luar negeri. Sistem operasi yang berasal dari Jerman ini telah merilis versi terakhirnya (openSUSE 11.2) pada November 2009 lalu.
Panduan instalasi openSUSE 11.2 ini dibuat dengan Virtualbox. Meski demikian, proses instalasi ini tidak jauh beda dengan proses instalasi di komputer sesungguhnya.
Lebih lengkapnya download link di bawah ini:
Tutorial instalasi opensuse.html
Met belajar....
Teknik Jaringan Komputer dan TelekomunikasiSMK Negeri 1 Lengkong - Nganjuk |
Header Menu
Pembagian Ruang dan Sesi Peserta Gladi Bersih TKA 2025
Untuk peserta didik kelas XII yang saat sedang melaksanakan PKL, harap membaca dan mencermati informasi resmi dari sekolah terkait TKA. Beri...
-
Untuk peserta didik kelas XII yang saat sedang melaksanakan PKL, harap membaca dan mencermati informasi resmi dari sekolah terkait TKA. Beri...
-
Pada kali ini kami menyediakan alamat repository Linux Debian 12 dengan kode nama "Bookworm" untuk kepentingan pembelajaran yang...
-
Jadwal Pembagian Ruang Dari Sekolah Update 8 Januari 2025